5 Cara Ampuh Membuat Wanita Merasa Sangat Di Cintai
Semua wanita pastinya ingin dicintai oleh seorang pria dengan sepenuh hati. Begitu pula dengan para pria, mereka juga ingin membuat wanita yang mereka cintai bisa luluh hatinya. Namun tidak semua pria mengerti apa yang wanita inginkan dari seorang pria, Walaupun sepasang kekasih, belum tentu si wanita meras nyaman dan merasa dicintai dengan senuh hati oleh sang kekasih. Hal ini terkadang membuat wanita menjadi ragu kepada kekasihnya, dalam pikirannya akan timbul beberapa pertanyaan sperti "apakah dia benar-benar mencintaiku? apakah akau dan dia akan menjadi pasangan sejati? apakah benar dia jodohku?" dan berbagai pertanyaan lainnya.
5 Cara Ampuh Membuat Wanita Merasa Sangat Di Cintai - pixabay.com |
Jika anda seorang pria yang benar-benar mencintai kekasih anda, anda harus bisa menunjukan rasa cinta anda kepadanya, agar dia merasa yakin dan merasa kalau dia benar-benar dicintai sepebuh hati. Berikut 5 cara ampuh untuk membuat kekasih anda merasa sangat dicintai.
1. Memuji penampilannya
Wanita sangat suka dipuji dan diberi komentar tentang penampilannya, apalagi yang memuji adalah pria yang dicintainya. Namun anda juga harus tahu kapan anda harus memuji penampilannya. Anda bisa melakukan itu ketika anda bergi bersama dalam suatu acara, anda bisa mengatakan "Kamu cantik sekali hari ini" atau kata-kata lainnya yang anda anggap bisa menyenangkan hatinya.
2. Menulis kata-kata romantis untuknya
Di jaman saat ini, kita sudah dimudahkan oleh tegnologi dalam berkomunikasi. Anda manfaat tegnologi tersebut, anda bisa menggunakan sms fb twiter bbm, atau apalah terserah anda, untuk mengirimkan kata-kata romantis. Yakin dah si wanita pasti akan melayang-layang.
3. Langsung menuju kepadanya.
Maksutnya apa? maksutnya yaitu anda harus memberikan perhatian lebih kepadanya, seperti ketida dia mengatakan " seoertinya saya sedang tidak enak badan". tak perlu bosa basi atau memberi tahunya, sesegerah anda mendatanginya dengan membawakan makanan atau bingkisan. Sang wanita pasti akan terharu dan semakin cinta pada anda.
4. Minta dia untuk menghibur anda
Kita anda dihadapkan masalah dan anda keslitan dalam menyelesaikan masalah tersebut, pastinya akan membuat anda menjadi depresi stress dan putus asa. Anda bisa menemui kekasih anda dan menceritakan masalah anda, secara otomatis si wanita akan menghibur anda. Karena sejatinya wanita sangat menyukai dan secara alamiah suka melakukan hal tersebut. Dan sikap anda itu juga akan menunjukan kepadanya bahwa anda membutuhkannya.
5. Memandangnya
Wanita sangat suka dipandang walaupun terkadang mereka bilang tidak suka, namun kenyataannya didalam hatinya dia sangat menyukai itu. ketika anda sedang bersamanya entah sedang makan bareng, sedang nonton atau sedang ngobrol, coba fokuskanlah pandangan anda kepadanya, dia pasti akan malu, namun dalam hatinya akan terasa berbunga-bunga.
Demikianlah 5 cara ampuh untuk membuat wanita merasa dicintai. Anda bisa melakukan ke 5 tips tersebut agar hubungan anda dan kekasaih anda semakin romantis. Semoga informasi diatas bermanfaat untuk anda dan terimkasih.